Maksudnya :Al-Abbas bin Muhammad Ad Duri menceritakan kepada kami, Ubaidillah bin Musa memberitahukan kepada kami, Syaiban memberitahukan kepada kami dari Al A'masy dari Abu Shalih dari Abu Hurairah dari Nabi SAW bersabda :"Tebalnya kulit orang kafir itu empat puluh dua hasta, sesungguhnya giginya seperti gunung Uhud dan sesungguhnya tempat duduknya di neraka sepanjang antara Mekah dan Madinah" .Hadis ini adalah hadis hasan gharib sahih dari hadis Al A'masy. (Hadis Sunan At-Termizi Jilid 4. Hadis Nombor 2706).
No comments:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.